Popular Post

Visi Misi Sejarah Singkat SMAN 1 Cepu Ekstrakulikuler Mars Smansa Cepu Tips Menghadapi ulangan
Posted by : Unknown Rabu, 06 Agustus 2014

Tujuan Sekolah
Tujuan :
1.     Meningkatkan kemampuan melaksanakan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP), dan Sistem Pengujian Berbasis Kompetensi (KSPBK) dengan pendidikan berbasis kecakapan hidup (lifeskill).
2.     Meningkatkan pelaksanaan sebagai Sekolah Standar Nasional (SSN).
3.     Meningkatkan pencapaian nilai rata-rata ujian akhir nasional.
4.     Meningkatkan pencapaian prestasi dan keunggulan dalam ajang kompetisi bidang akademik dan non akademik.
5.     Meningkatkan jumlah lulusan yang diterima di perguruan tinggi negeri melalui SPMB dan Jalur Undangan.
6.     Meningkatkan jumlah dan kualitas siswa dalam menguasai seni budaya, dan nilai-nilai budaya dan karakter bangsa.
7.     Meningkatkan jumlah dan kualitas tim olah raga.
8.     Meningkatkan jumlah dan kualitas kemampuan guru dalam mengajar berbasis ICT dan E_learning.
9.     Melaksanakan penerapan  SIM untuk mendukung administrasi pendidikan yang efektif, efisien, dan akuntabel, serta pelayanan prima yang ramah dan amanah.
10.   Mewujudkan pendidikan yang bermutu, terjangkau dan berkeadilan.

Sumber : http://www.sman1cepu.sch.id/profil-sekolah-15-tujuan-sekolah-sma-negeri-1-cepu.html

- Copyright © ExFrost - Excellent First of Science Team - Powered by Blogger - Designed by XI IPA 1 -